Data Availability dan Performance Management
A. Pengertian Data Availability adalah ketersediaan data pada database yang diakses oleh semua user dan dapat diperoleh setiap saat ketika dibutuhkan.
Keunggulan
1..Dapat diakses dari jarak jauh.
2.Data tersedia saat dibutuhkan.
3. Kemampuan penghapusan data yang sudah tidak diperlukan lagi.
Komponen
a. Manageability - Dapat di manage sesuai kebutuhan.
b. Recoverability - Data dapat direcover.
c. Reliability - Data termasuk reliabilitas.
d. Serviceability - Pelayanan dalam menangani proses maupun data.
B. Pengertian Performance Management adalah
Kemampuan dalam menanggapi kinerja sebuah aplikasi, server, jaringan, dekstop, maupun database itu sendiri.
- Mengoptimalkan sumber daya untuk meningkatkan kemampuan melewatkan data, memperkecil terjadinya crash dalam suatu proses serta menangani beban.
5 faktor yang mempengaruhi Kinerja Database :
(1) Workload (Beban Kerja). Biasanya seperti transaksi online, banyak proses yang menumpuk yang sedang berjalan, ad hoc query, analisis data warehouse, dan sistem command yang datang beberapa kali.
(2) Throughput. Throughput merupakan kemampuan sebuah computer dalam memproses data.
(3) Resources (Sumber Daya). Ex. Software and Hardware
(4) Optimization (Optimasi). Optimasi database, memformula query dls.
(5) Contention (Kres).
C. Oracle 10.2.0.1.0 - Oracle 10 versi 2.0 release 1.
- Listener : Untuk mendengarkan atau menerima respon dari client.
- Dalam satu server memiliki banyak listener.
- Hostnaya dapat diganti dengan IP laptop atau PC.
- DEDICATED
Request <------> Response
- SHARED
Request <------> Response <------> Request
-Buffer puol : Tempat pertama kali permintaan program dibaca dan dicek dulu ketersediaanya di Buffer Poul.
Apabila tidak ada, maka membaca di database.
0 komentar:
Posting Komentar